About the Journal

Jurnal Ilmiah Mahasiswa Teknik dan Desain (JIMTD) berfokus pada penerbitan artikel ilmiah mengenai hasil penelitian, ide konseptual, hasil desain, teori, pada lingkup Teknik (Arsitektur, Perencanaan Wilayah dan Kota, Teknik Sipil), serta lingkup Desain (Desain Komunikasi Visual dan Desain Interior), serta aspek lain yang masih berkaitan dengan teknik dan desain. JIMTD dikelola oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Pradita.

Jurnal Ilmiah Mahasiswa Teknik dan Desain (JIMTD) terbit pada 3 (tiga) kali setahun, yaitu Maret, Agustus, dan Desember.

Current Issue

Vol. 1 No. 1 (2025): Jurnal Ilmiah Mahasiswa Teknik dan Desain
					View Vol. 1 No. 1 (2025): Jurnal Ilmiah Mahasiswa Teknik dan Desain

Terbitan ini merupakan Vol.1 No.1 (2025) Maret 2025. Berisi 19 artikel dari Program Studi Arsitektur, Desain Interior, Desain Komunikasi Visual, Perencanaan Wilayah dan Kota, dan Teknik Sipil.

Published: 2025-03-30

Articles

View All Issues